Pages

Nama Latin Tumbuhan

Tata nama dalam biologi telah mengalami perubahan berkali-kali semenjak manusia mencatat berbagai jenis organisme. Plinius dari masa Kekaisaran Romawi telah menulis sejumlah nama tumbuhan dan hewan dalam ensiklopedia yang dibuatnya dalam bahasa Latin. Sistem penamaan organisme selanjutnya selalu menggunakan bahasa Latin dalam tradisi pencatatan Eropa. Hingga sekarang sukar dijumpai sistem penulisan nama organisme yang dipakai dalam tradisi Arab atau Tiongkok. Kemungkinan dalam tradisi ini penulisan nama menggunakan nama setempat (nama lokal). Keadaan berubah setelah cara penamaan yang lebih sistematik diperkenalkan oleh Carolus Linnaeus dalam kitab yang ditulisnya, Systema Naturae ("Sistematika Alamiah"). (sumber). Berikut ini adalah nama latin dari beberapa tumbuhan beserta daerah asal tanam dan penemuannya:
 
Nama
Nama Latin
Daerah Asal Tanam
Penemuan
Adas
Foeniculum vulgare dulce stuart
Italia dan asia
---
Akar valerian
Valerianella iocusta
Eropa
---
Andewi
Cichorium endivia
Laut tengah dan asia kecil
---
Andewi
cichorium intybus
Eropa
sM
Asparagus
Asparuagus officinalis
Laut tengah bagian timur
200 s.M
Bawang bombay
Allium choenoprasum
Laut tengah bagian timur
100 sM
Bawang merah
alium cepa
Asia tengah
Mesir 3000 sM
Bawang putih
Allium sativum
Asia tengah
Homer 900 sM
Bayam
Spinacia oleracea
Iran
647  Di Nepal
Bengkuawang
Colocasia antiquorum
Afrika
Cina 2000
Bit
Beta vulgaris
Laut tengah
Abad 2 Sm
Blewah
Cucumis melo
Iran
Mesir 2900 sM
Cabe rawit
Capsium frutescens
Peru
Peru tahun 1493
Ercis
Pisum sativum saccharatum
Daerah timur
Abad 17
Jagung
Zea mays
Andes
Dibudidayakan di Amerika, dikenalkan di Eropa setelah th 1492
Jahe
Zingiber officinale
Asia Tenggara
Ratusan tahun lalu
Jambu monyet
Elocharis dulcil
Cina selatan
Masa neolitikum
Jamur
psalliota comestris
tidak diketahui
yunani dan romawi kuno
kacang babi
vicia faba
---
Prasejarah
Kacang buncis
Phaseolus vulgaris
amerika selatan
inggris tahun 1594
kajang hijau
pisum sarivum
asia tengah
3000-2000 sM
kacang merah
Phaseolus vulgaris
amerika selatan
---
kacang panjang
hibiscus esculentus
afrika tropis
mesir abad 13
kacang polong
psium sativum
Daerah timur
burma dan thailan 9570 sM
kacang roway
Phaseolus vulgaris
amerika tengah meksiko
1500 (dari 7000-5000 sM)
kangkung
brassica oleracea (varietas acephala)
laut tengah bagian timur dan asia kecil
500 sM
kedelai
soja max
Cina selatan
2850 sM
kembang kol
brassica oleracea (varietas botrytis)
laut tengah bagian timur
abad ke 6 Sm
kentang
solanum tuberosum
chili selatan
1530, irlandia 1565
ketimun
Cucumis
india utara dan barat
Abad 2 Sm
kol
brassica oleracea varietas captata
laut tengah bagian timur dan asia kecil
600 sM
kol rabi
brassica oleracea caulorapa
asia
dibawa dari italia ke jerman pertengahan abad 16
kol rabi
brassica napobrassica
eropa
1620
kubis
brassica oleracea (varietas gemmifera)
eropa utara
tahun 1587
kubis merah
brassica oleracea
Laut tengah dan asia kecil
inggris abad ke 14
labu manis
cucurbita pepo
Italia dan asia
---
labu merah
cucurbita maxima
andean argentina utara
1591
labu susu
cucurbita pepo
amerika?
abad 16-17 meksiko 7000-5000 sM
lobak
raphanus sativus
asia barat dan mesir
3000 sM
lobak cina
brassica rapa
yunani
2000 Sm
mentimun
cucumis sativus
india utara
Abad 2 Sm mesir 1300 Sm
peterseli
petroselinum crispum
eropa selatan
yunani dan romawi
selada
lactuca sativa
asia kecil, iran turkistan mesir
---
selada air
nastrutium officinale
---
Masa john gerarde tahun 1597
seledri
apium graveolens rapaceum
laut tengah
tumbuhan liar yang dipakai bangsa yunani abad 17
talas
colocasia esculenta
indonesia dan malaysia
keperluan statistik saat perang di cina 100 Sm
terung
solanum melongena
india assam burma
cina 450
terung
solanum melongena
asia
india 4000 tahun yang lalu
terung putih
brassica oleracea capita
Laut tengah dan asia kecil
yunani 600 sM jerman tahun 1550
tomat
lycopersicon esculentum
bolivia-equador-peru
italia 1550
ubi jalar
ipmoea batatas
amerika tropis
peru prasejarah
ubi rambat
discorea rotundra
afrika
Inggris abad ke 16
wortel
daucus carota
afghanistan
500 sM
zaitun
olea europaea
laut tengah dan bagian timur
Tepi pantai Suriah abad 4 Sm

0 comments:

Posting Komentar